Cara Memakai Tespek dengan Benar
Jika Anda adalah pasangan yang baru menikah, Anda mungkin akan bingung untuk mengetahui apakah Anda sudah hamil atau belum. Anda sudah telat datang haid beberapa hari tapi Anda ragu. Anda bisa mengeceknya dengan memakai tespek. Tespek bisa dengan mudah Anda beli di toko obat dan farmasi dan harganya pun terjangkau. Cara kerja dari tespek yaitu benda tersebut akan mendeteksi level hormon HCG (Human Chorionic Gonadotropin). Hormon tersebut adalah hormon yang… Read More »